Menunaikan Perintah Inovasi di Daerah

Published: April 17, 2020, 10:32 a.m.

b'

Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Dalam Negeri (BPP Kemendagri), tak hanya bertugas melakukan kajian ihlwal urusan pemerintahan dalam negeri. BPP Kemendagri juga dituntut mampu meningkatkan inovasi di daerah. Melalui Pusat Penelitian dan Pengembangan Inovasi Daerah (Puslitbang Inovda), peran tersebut ditunaikan. Bagaimana upaya dan strategi untuk melakukan peran tersebut dijalankan? Pada edisi kali ini, Media BPP, mewawancarai Plt. Kepala BPP Kemendagri, Dr. Drs. Agus Fatoni, M.Si. untuk memberikan pandangannya terkait pentingnya daerah berinovasi.

'